Aplikasi Raport SMA Kurikulum KTSP Revisi 2017

Aplikasi Raport SMA Kurikulum KTSP Revisi 2017

Assalamu alaikum wr.wr

Salam hormat kami ucapkan...
Sudah saatnya kita menyiapkan daftar nilai kelas yang kita miliki untuk pengolahan nilai raport Bapak dan Ibu Guru sekalian. Pembuatan raport merupakan memu wajib bagi seorang guru,maka ijinkan blog ini menyajikan cara yang mudah dalam pembuatan raport untuk SMA kurikulum KTSP 2006 semester 1&2. Dalam kesempatan ini juga dilengkapi dengan petunjuk pengisisnnya. Dengan aplikasi maka nilai raport akan mudah dibuat secara sistematis dan otomatis.


Banyak beberapa fitur yang ada pada aplikasi raport Kurikulum KTSP ini yaitu:

  1. Masukan Data Wali Kelas
  2. Input Data Siswa
  3. Input KKM 
  4. Input Nilai siswa
  5. Rekapitulasi Nilai Siswa
  6. Peringkingan Siswa
Bagi Bapak dan Ibu Guru yang kebetulan menganjar dan mengampu pendidikan di SMA Kurikulum KTSP semester 1&2 silahkan download link dibawah ini:


Demikian penjelasan yang singkat akan materi diatas, semoga apa yan kami sampaikan dapat membantu Bapak dan Ibu Guru dalam menyelesaikan raport untuk tahun Pelajaran 2016/2017 saat ini.

Wassalamu alaikum wr wb

Post a Comment for "Aplikasi Raport SMA Kurikulum KTSP Revisi 2017"